Ternyata Ini Perusahaan BUMN di Indonesia dengan Gaji Tertinggi, Masyarakat Wajib Tahu!
27 Juli 2023NKRIPOST.COM – Ternyata ini perusahaan BUMN di Indonesia dengan gaji tertinggi.
Besarnya gaji perseroan plat merah ini pun menarik perhatian para pencari kerja.
Salah satunya perusahaan perbankan yang memiliki gaji tertinggi di BUMN.
Lantaran pendapatan dan laba perseroan cukup memungkinkan membayar gaji karyawannya dengan lebih besar.
Melansir dari Okezone, Ternyata ini perusahaan BUMN di Indonesia dengan gaji tertinggi, Sabtu (22/7/2023).
- Pertamina
PT Pertamina adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang bergerak di bidang minyak dan gas.
Untuk menjalankan bisnis utamanya, perusahaan ini memiliki enam subholding yang masing-masing bergerak di bidang hulu, kilang & petrokimia, komersial & perdagangan, gas, listrik & energi terbarukan, dan pengapalan.
Untuk itu gaji karyawannya cukup tinggi.
- Chief Supply Chain: Rp63,59 juta – Rp68,97 juta.
- Manager IT Solution: Rp57,5 juta – Rp62,5 juta
- Engineering Manager: Rp55,5 juta-Rp59,9 juta.
- Pengawas HSE (HSE Supervisor): Rp24,16 – 26,3 juta.
- Reservoir Engineer: Rp21,84 juta – Rp32,74 juta.
- Pekerja kilang: Rp14 juta – Rp26 juta.
- Engineer: Rp8,89 juta – Rp21,4 juta.
- Administrasi: Rp19,4 juta – Rp21,07 juta.
- Staf akuntansi: Rp9,6 juta – Rp10,5 juta.
- HRD: Rp12,8 juta – Rp13,8 juta.
- Customer Service: Rp3,35 juta – Rp3,64 juta.
- Pustakawan (Librarian): Rp4,9 juta – Rp5,2 juta.
- Pegawai magang: Rp1,76 juta – Rp3,07 juta.
- Pegawai magang bidang HSE (Health, Safety and Environement): Rp5,35-Rp5,77 juta.
- Petugas SPBU: Rp1,9 juta – Rp5,1 juta
- Bank Mandiri
PT Bank Mandiri Tbk adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang menyediakan berbagai macam jasa keuangan.
Hal ini membuat beberapa gaji karyawaanya cukup tinggi.
- Teller Rp2.800.000
- Staff Rp4.000.000
- Teller Coordinator Rp4.000.000
- Officer Development Program Rp5.100.000
- Assistant Manager Rp5.800.000
- Accounting Staff Rp6.000.000
- Administrative Rp6.000.000
- Senior Software Developer Rp6.300.000
- Customer Service Office Rp6.300.000
- Analyst Manager Rp8.000.000
- Credit Analyst Rp9.300.000
- First Senior Manager Rp10.900.000
- Relationship Rp12.300.000
- Branch Manager Rp16.900.000
- Team Leader Rp 17.000.000
- Compliance Senior Rp19.500.000
- Vice President Human Capital Group Rp37.500.000
- Senior Vice President Rp100.300.000
- Managing Director Rp112.500.0003. KAI
- Executive Vice President Rp40 – Rp45 Juta
- Eksekutif Rp40 – 45 Juta
- General manager TeknikRp27 – Rp30 Juta
- Senior Manager Manajemen Rp28,4 Juta
- Manajemen Rp25 – Rp30 Juta
- Assistant Manager Adminstrasi / Pelayanan Pelanggan Rp8 – Rp10,5 Juta/Bulan
- Manager Rp3,5 – Rp13 Juta
- Teknologi Informatika Rp7 – Rp9 Juta
- Software Engineer – Contractor Rp7 – Rp9 Juta
- Masinis Rp5 – Rp9 Juta
Supervisor Rp2,5 – Rp10 Juta
- Staff Pelaksana Rp5 – Rp7 Juta
- Officer Rp5 – Rp7 Juta
- Teknik Rp2 – Rp9 Juta
- Adminstrasi / Pelayanan Pelanggan Rp2 – Rp10,5 Juta
- Finance Manager Rp3 – Rp5 Juta
- Staff Administration Rp3 – Rp5 Juta
- Pelayanan Rp3 – Rp5 Juta
- Pemasaran / Hubungan Masyarakat (Humas) Rp3 – Rp5 Juta
- Akuntansi / Keuangan Rp3 – Rp5 Juta
- Adminstrasi / Pelayanan Pelanggan Rp3 – Rp5 Juta
- Telkom Indonesia
Telkom memiliki banyak anak usaha yang beroperasi di berbagai sektor.
Telkom menawarkan gaji yang cukup tinggi untuk karyawannya.
Menurut situs pencari kerja, gaji rata-rata karyawan Telkom adalah Rp 8-10 juta per bulan.
Untuk posisi senior manajer, gaji bisa mencapai Rp 39-42 juta per bulan.
Bahkan, untuk posisi product manajer, gaji bisa mencapai Rp 88-94 juta per bulan.Berikut ini rinciaan gaji Telkom Indonesia
- Security Rp2 juta
- IT Support Rp3 juta
- IT Engineer Rp3,1 juta
- Operatpr Telekomunikasi Rp4 juta
- On The Job Training Rp juta
- Staf Rp5 juta-Rp10 juta
- Senior Manager Rp39-42 juta
- Strategic Investment Manger Rp58 juta
(Yar/Sis)