Kabar Baik Untuk Rakyat Indonesia, BUMN PT Pelabuhan Indonesia Buka Loker untuk lulusan SMA dan SMK, Simak Posisi dan Cara Daftarnya

Kabar Baik Untuk Rakyat Indonesia, BUMN PT Pelabuhan Indonesia Buka Loker untuk lulusan SMA dan SMK, Simak Posisi dan Cara Daftarnya

23 Maret 2023 0 By Tim Redaksi

NKRIPOST.COM – Pelindo atau PT Pelabuhan Indonesia atau merupakan perusahaan BUMN yang bergerak di bidang logistik, terutama pengelolaan dan pengembangan pelabuhan.

Pelindo adalah perusahaan BUMN Non-Listed yang sahamnya 100% dimiliki oleh Kementerian BUMN selaku Pemegang Saham mewakili Negara Republik Indonesia.

Pelindo saat ini mengoperasikan 94 pelabuhan yang berlokasi di 32 provinsi di seluruh Indonesia, dari Sumatra Barat hingga Jawa Barat.

Bahkan, Pelindo menjadi salah satu BUMN strategis dimana seluruh pelabuhan yang dikelola memiliki posisi yang signifikan dalam perhubungan jaringan perdagangan internasional berbasis transportasi laut.

Saat ini, Pelindo tengah membuka lowongan kerja atau internship dalam Rekrutmen Program 2023, terbuka untuk lulusan SMA/K, D3, hingga S1.

Posisi yang tersedia pun sangat beragam, di antaranya yaitu:

  1. Internship Pengelolaan Keuangan dan Perpajakan, Departemen Perbendaharaan Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Administrasi Bisnis, Akuntansi, Manajemen
  • Minimal IPK 3.00

2. Internship Anggaran Akuntansi Pelaporan, Departemen Aset Tetap Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Akuntansi, Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.
  • D4 Akuntansi, Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.
  • D3 Akuntansi, Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.

3. Internship Pengelolaan Keuangan dan Perpajakan, Departemen Perbendaharaan Regional 3

Persyaratan

  • S1 Administrasi Bisnis, Akuntansi, Ekonomi Manajemen
  • Minimal IPK 3.00
  1. Internship Anggaran Akuntansi Pelaporan, Departemen Aset Tetap Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Akuntansi, Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.
  • D4 Akuntansi, Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.
  • D3 Akuntansi, Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.

4. Internship Perencanaan Teknik Sipil, Departemen Umum Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.
  • D3 Teknik Sipil, minimal IPK 3.00.
  • SMA Teknik Sipil, minimal IPK 3.00

5. Internship Pengelola Keuangan dan Perpajakan, Departemen Perpajakan Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Administrasi Bisnis, Perpajakan, Akuntansi Perpajakan, Manajemen, minimal IPK 3.0
  • D3 Perpajakan, Akuntansi Perpajakan, minimal IPK 3.0

6. Internship Perencanaan Teknik Sipil, Departemen Umum Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Teknik Sipil, minimal IPK 3.00
  • D4 Teknik Sipil, minimal IPK 3.00
  • D3 Teknik Sipil, minimal IPK 3.00

7. Internship analisa dan perancangan sistem, Departemen Sistem Manajemen Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Teknik Informatika, Teknik Lingkungan, Teknologi Informasi
  • Minimal IPK 3.00

8. Internship Administrasi, Departemen Umum Regional 3

Persyaratan:

  • S1 Akuntansi, Ekonomi Syariah, Ilmu Komputer, Manajemen, minimal IPK 3.00
  • D3 Akuntansi, Ilmu Komputer, Manajemen, minimal IPK 3.00
  • D4 Akuntansi, Ilmu Komputer, Manajemen, minimal IPK 3.00
  • SMA Akuntansi, Ilmu Komputer, minimal IPK 3.00

Apabila kamu tertarik untuk mendaftar internship, di Pelindo, silahkan daftar di sini.

https://magenta.fhcibumn.com/lowongan

Pendaftaran ini dibuka paling lambat hingga Jumat, 24 Maret 2023.

Mohon untuk selalu berhati-hati terhadap penipuan, rekrutmen ini tidak dipungut biaya.

Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi pada tahapan selanjutnya. Untuk informasi lebih lanjut, silahkan buka Instagram Pelindo.