Info Penting bagi Honorer yang Sering Gagal Seleksi ASN, Pemerintah RI Akhirnya Luncurkan Solusi Ini, Simak!

Info Penting bagi Honorer yang Sering Gagal Seleksi ASN, Pemerintah RI Akhirnya Luncurkan Solusi Ini, Simak!

15 Januari 2024 1 By Tim Redaksi 1

NKRIPOST.COM – Kabar penting bagi honorer yang sering gagal seleksi ASN.

Pemerintah melalui Kemenpan dan BKN mengatakan jumlah honorer seluruh indonesia sejauh ini sebanyak 2.355.092 lebih

Namun, hingga saat ini masih banyak tenaga honorer yang tidak lolos menjadi ASN.

Sejauh ini baru 700 orang baru jadi ASN.

Banyak tenaga honorer yang gagal jadi ASN, Abdullah Azwar Anas selaku MenPAN RB menyampaikan solusi untuk tenaga honorer yang gagal jadi ASN.

MenPAN RB bersama BKN mengungkap solusi untuk tenaga honorer yang gagal jadi ASN, yakni pemberian kuota yang besar pada CASN mendatang.

MenPAN RB dan BKN telah menyiapkan kuota sebesar 80 persen untuk tenaga honorer dalam pengangkatan ASN

“20 persen lainnya akan dialokasikan untuk jalur umum” kata Abdullah Azwar An

MenPAN RB juga mengungkap adanya alokasi anggaran untuk pembiayaan eks THK-II atau tenaga honorer yang sudah terdaftar dalam BKN.

Bagi honorer yang gagal seleksi ASN dipastikan tidak akan mengalami pengurangan gaji.

Tidak hanya itu, instansi pemerintah dilarang menambah tenaga honorer baru untuk mengisi jabatan ASN atau tenaga non ASN lainnya.

Itulah informasi mengenai solusi dari MenPAN RB dan BKN untuk tenaga honorer yang gagal jadi ASN.